Pengrajin Rumah Kayu Bongkar Pasang Palembang | Berkah Rumah Kayu

Kelebihan Kayu Meranti Untuk Rumah Kayu
Juli 8, 2020

Pengrajin Rumah Kayu Bongkar Pasang Palembang | Berkah Rumah Kayu

Spesialis Rumah Kayu Bongkar Pasang Palembang Rumah kayu merupakan rumah adat khas kota Palembang. Kini, rumah kayu bertransformasi menjadi sebuah hunian yang banyak diminati sebagian orang karena modelnya yang menarik dan desainnya yang unik serta biaya yang relatif terjangkau. Berkah Rumah Kayu adalah produsen rumah kayu Palembang. Kami siap melayani pembuatan berbagai desain dan model rumah kayu yang sesuai permintaan dari pelanggan atau customer.

Dengan kualitas dan daya tahan bahan kayu yang baik, rumah kayu bisa mencapai usia puluhan tahun dan pastinya anti rayap. Berkah Rumah Kayu di bekali dengan tenaga kerja yang profesional dan berpengalaman. Selain itu kami menawarkan harga yang terjangkau untuk Anda sesuai dengan ukuran dan kerumitan model dari rumah kayu yang Anda pesan.

Kami merupakan spesialis rumah kayu bongkar pasang (knock down) yang sudah terpercaya dan menangani berbagai kalangan klien di seluruh Indonesia. Rumah kayu bongkar pasang (knock down) ini kelihatan sederhana tapi istimewa di aspek lainnya. Konstruksi bangunan terbuat dari kayu berkesan natural / alami dan mewah. Serta sistem bongkar pasang (knock down) yang mudah untuk di pindahkan dan dipasang kembali.

Mengapa harus memilih Berkah Rumah Kayu?

  • Bahan Berkualitas

  • Harga Terjangkau

  • Produk Tahan Lama

  • Desain Menarik & Bervariasi

Produk apa yang bisa dibuat di Berkah Rumah Kayu?

  • Rumah hunian

  • Limas

  • Villa

  • Kantor

  • Bungalow

  • Cottage

  • Musholla, dll

Berkah Rumah Kayu merupakan salah satu agen rumah kayu terpercaya dari desa pengrajin rumah kayu Palembang yang melayani transaksi online yang  aman, amanah dan berkualitas tidak ada tipu – tipu. Atau bisa transaksi offline dengan datang langsung ke workshop kami di Desa Tanjung Baru Petai.

admin
admin
pengrajin rumah kayu palembang yang bertempat di desa tanjung baru petai/desa tanjung batu seberang. yang sudah turun menurun dari nenek moyang dan tetap di lestarikan dan dijadikan usaha hingga sampai saat ini. dan dari akun web ini saya meemperkenalkan diri sebagai salah satu pengrajin rumah kayu palembang yang bertempat tinggal asli dan lahir didesa pengrajin rumah kayu desa tanjung baru petai.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Hubungi Kami